Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat melakukan sosialisasi dan mengkoordinir pelaksanaan penelitian serta mendorong keterlibatan mahasiswa untuk membantu kegiatan penelitian yang sesuai RIP PENS.

 Saat ini kegiatan penelitian di Prodi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Internet saat ini melaksanakan 5 kegiatan yang melibatkan mahasiswa. Kegiatan Penelitian yang sedang dilaksanakan bersama dengan mahasiswa dapat dilihat pada Tabel 

Pelaksanaan Penelitian berjudul “Platform Mobile-SAR (m-SAR) untuk Membantu Tim SAR dalam Penanggulangan Korban Bencana Alam”

Full System Design

 

Skenario sistem SAR untuk banjir

Skenario sistem SAR untuk gempa